Prinsip Altruisme pada Mobil Tanpa Awak (3)
Oleh: DR. Frank Tian, Xie Erabaru.net. Mulai dari “tiga prinsip hukum ilmu robot” Asimov sampai contoh pada tingkat moralitas menyelamatkan pengemudi atau menyelamatkan pejalan kaki, berlanjut lagi sampai eksperimen klasik “masalah pelik kereta trem.” Tidak sulit untuk melihat bahwa, dengan mematuhi prinsip hukum yang ada saat ini ...